Pengaruh Penundaan Waktu Penundaan Terhadap Hasil Pemeriksaan Bilirubin Total dengan Metode Diazo Sulfanilat

Patmasari, Defi (2021) Pengaruh Penundaan Waktu Penundaan Terhadap Hasil Pemeriksaan Bilirubin Total dengan Metode Diazo Sulfanilat. Diploma (D3) thesis, Universitas Muhammadiyah Palangkaraya.

[img] Text
PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I .pdf

Download (753kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (973kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (666kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (462kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Pemeriksaan bilirubin total merupakan salah satu pemeriksaan laboratorium untuk mengetahui fungsi hati dan saluran empedu, serta gangguan fungsi hati. Penundaan pemeriksaan bilirubin total dapat berpengaruh pada hasil pemeriksaan. Berdasarkan Good Laboratori Pratice, aktivitas bilirubin total harus segera mungkin diperiksa. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui adanya perbedaan hasil pemeriksaan serum bilirubin total yang diperiksa segera dengan tunda 3 hari dan tunda 5 hari yang disimpan pada suhu 2-8 oC. Waktu penundaan pemeriksaan bilirubin total dengan sampel serum sampel akan stabil apabila disimpan pada suhu 2-8 oC selama 5-7 hari. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian eksperimen, teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah random sampling, sebanyak 15 sampel dari Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Palangkaraya. Pemeriksaan bilirubin total dilakukan menggunakan metode Diazo Sulfanilat dengan alat Fotometer Biosystem 350. Hasil rerata kadar bilirubin total sampel pemeriksaan segera, tunda 3 hari dan tunda 5 hari yaitu berturut-turut 0,53, 0,55, dan 0,67 (mg/dL). Hal ini menunjukkan bahwa semakin bertambahnya waktu penundaan pemeriksaan bilirubin total maka nilai bilirubin total semakin meningkat. Berdasarkan Uji One Way Anova yang dilakukan, diperoleh nilai p=0,439 menunjukkan tidak ada perbedaan yang signifikan atau tidak ada pengaruh waktu penundaan terhadap hasil pemeriksaan kadar bilirubin total yang diperiksa segera, tunda 3 hari dan tunda 5 hari.

Item Type: Thesis (Diploma (D3))
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorSuratno, Suratnonono.suratno89@yahoo.com
Thesis advisorPurbayanti, Dwidwipurbayanti@gmail.com
Uncontrolled Keywords: bilirubin total, serum tunda
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences > 610 - 619 Medical and Medicine Science > 610 Medicine and Health > 610.7 Research and Statistical Methods of Medical Science > 610.73 Nursing and Services of Medical Technicians and Assistants
600 Technology and Applied Sciences > 610 - 619 Medical and Medicine Science > 616 Diseases > 616.3 Diseases of Digestive Sistems > 616.362 Diseases of Liver, Hepatology
600 Technology and Applied Sciences > 610 - 619 Medical and Medicine Science > 616 Diseases > 616.3 Diseases of Digestive Sistems > 616.365 Diseases of Gallbladder and Bile Duct
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Analis Kesehatan
Depositing User: Publikasi Library UMPR
Date Deposited: 17 Oct 2023 02:03
Last Modified: 17 Oct 2023 02:03
URI: http://repository.umpr.ac.id/id/eprint/482

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics