PROMOSI KESEHATAN DAN DETEKSI DINI PENYAKIT TIDAK MENULAR MELALUI CEK KESEHATAN GRATIS DI KEGIATAN CAR FREE DAY PALANGKARAYA

Qamariah, Nurul and Faradila, Faradila and Ahmad, Ghifari and Risdiansyah and Ratika, Febriani and Zaluchu, Ricka Brillianty and Handoko, Arif PROMOSI KESEHATAN DAN DETEKSI DINI PENYAKIT TIDAK MENULAR MELALUI CEK KESEHATAN GRATIS DI KEGIATAN CAR FREE DAY PALANGKARAYA.

[img] Text
1. Pengabdian Masyarakat_Nurul Qamariah.pdf

Download (1MB)

Abstract

Kesehatan merupakan faktor utama dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat, namun kesadaran untuk melakukan pemeriksaan kesehatan secara rutin masih rendah, terutama dalam mendeteksi dini penyakit tidak menular seperti hipertensi, diabetes, dan obesitas. Oleh karena itu, Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Palangkaraya melaksanakan kegiatan Cek Kesehatan Gratis dalam rangka pengabdian kepada masyarakat. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya pemeriksaan kesehatan secara berkala, memberikan edukasi tentang pola hidup sehat, serta mendekatkan layanan kesehatan kepada masyarakat. Diharapkan melalui sinergi antara civitas akademika, tenaga medis, dan masyarakat, program ini dapat berkontribusi dalam meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di Kota Palangka Raya

Item Type: Article
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences > 610 - 619 Medical and Medicine Science > 610 Medicine and Health > 610.1 Philosophy and Theory of Medicine > 610.153 Medical Physics
Depositing User: Rahmita Sari
Date Deposited: 19 Feb 2025 08:11
Last Modified: 19 Feb 2025 08:11
URI: http://repository.umpr.ac.id/id/eprint/837

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

View more statistics